Wednesday, March 11, 2009

indahnya kebersamaan

berbagai kenangan indah yang tak terlukiskan dalam kenangan,namun masih terukir abadi dalam indahnya kebersamaan.

semakin lama ikatan ini tak terlihat,namun semakin terasa dalam ikatan batin.
semuanya tercipta dari rasa tak terputus untuk saling berbagi disini


ia membuat ikatan yang tak terlihat terasa dalam hati sanubari,semua tawa,canda,tangis kebahagiaan kami bagi dan ternikmati bersama.